Network atau jaringan relasi adalah modal yang paling berharga dalam merintis bisnis baru Anda. Dengan mempunyai banyak jaringan relasi, Anda bisa mendapatkan antara lain hal-hal berikut ini :
- Berita-berita atau informasi terbaru yang seringkali bisa ditangkap sebagai peluang bisnis atau sebagai alat pengamatan kondisi bisnis terbaru (termasuk mengamati kegiatan pesaing).
- Pihak-pihak yang mungkin bisa memberikan dukungan bagi bisnis Anda, misalkan permodalan,tenaga kerja, pemasaran dan distribusi, atau mungkin mentor yang bisa memberikan bimbingan untuk Anda.
- Tumbuhkan rasa percaya diri yang kuat.
- Jadilah ‘anak gaul’.
- Miliki kartu nama dan berikan pada kenalan baru Anda.
- Tawarkan persahabatan yang tulus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar